NARASIBARU.COM - Partai Keadilan Sejahtera (PKS) memberi sinyal dukungan kepada tokoh senior Muhammadiyah Din Syamsuddin untuk menjadi calon wakil presiden Anies Baswedan di Pilpres 2024.
Sinyal itu terlontar dari Presiden PKS Ahmad Syaikhu ketika sowan ke kediaman Din Syamsuddin, Jalan Margasatwa, Jakarta Selatan, Selasa sore (23/5).
"Ya sangat-sangat mungkin," kata Syaikhu di lokasi.
Ahmad Syaikhu mengatakan bahwa tugasnya mencari tokoh bangsa yang pas dan tepat untuk pendamping Anies Baswedan.
Artikel Terkait
Rocky Gerung: Jokowi Tak Bisa Tenang Sebelum Kasus Ijazah & Hukum Keluarga Terbukti
Eggi Sudjana Sebut Roy Suryo Belagu Soal Kasus Ijazah Jokowi: Analisis & Daftar Tersangka Terbaru
Kontroversi Ijazah Jokowi: Rektor UGM Sebut 2 Tanggal Lulus Berbeda, Mana yang Benar?
Reshuffle Kabinet Prabowo: Strategi Lepas dari Geng Solo dan Bayang-Bayang Jokowi?