NARASIBARU.COM -Semua tindakan yang berkaitan perpolitikan nasional tidak lain dalam rangka mengemban kewajiban moral untuk bangsa dan negara.
Demikian ditegaskan Presiden Joko Widodo (Jokowi) terkait cawe-cawe politik menjelang Pemilu 2024, dalam jumpa pers seusai menghadiri Rakernas III PDIP, di Sekolah Partai PDIP, Lenteng Agung, Jakarta Selatan, pada Selasa (6/6).
“Cawe-cawe itu sudah saya sampaikan, bahwa saya cawe-cawe itu saya sampaikan bahwa menjadi kewajiban moral, menjadi tanggung jawab moral saya sebagai presiden dalam masa transisi kepemimpinan nasional di 2024,” tegas Jokowi.
Artikel Terkait
Rocky Gerung: Jokowi Tak Bisa Tenang Sebelum Kasus Ijazah & Hukum Keluarga Terbukti
Eggi Sudjana Sebut Roy Suryo Belagu Soal Kasus Ijazah Jokowi: Analisis & Daftar Tersangka Terbaru
Kontroversi Ijazah Jokowi: Rektor UGM Sebut 2 Tanggal Lulus Berbeda, Mana yang Benar?
Reshuffle Kabinet Prabowo: Strategi Lepas dari Geng Solo dan Bayang-Bayang Jokowi?