NARASIBARU.COM -Vokalis band Zivilia, Zulkifli alias Zul Zivilia dipastikan masuk dalam jaringan peredaran narkoba Fredy Pratama. Zul menjadi kurir narkoba untuk wilayah Sulawesi Selatan.
“Sudah lama, kurang lebih enam bulan sebelum (ditangkap) sudah jadi kaki tangannya Fredy Pratama. Jadi kaki tangannya Fredy Pratama. Dialah yang direkrut Fredy Pratama untuk jadi kurir di Sulawesi Selatan,” kata Dirtipid Narkoba Bareskrim Polri, Brigjen Mukti Juharsa, melalui keterangannya, Jumat (6/10).
Selama menjadi anak buah Fredy, Zul mengaku telah mengedarkan sebanyak 30 kilogram sabu dan 23 ribu pil ekstasi.
Artikel Terkait
Jampidsus Geledah Rumah Mantan Menteri LHK Terkait Kasus Nikel Konawe Utara yang Di-SP3 KPK
Roy Suryo Lapor Balik Eggi Sudjana & Damai Hari Lubis ke Polisi, Ini Alasannya
Ahok Tantang Jaksa Periksa Jokowi Terkait Kasus Korupsi BBM Pertamina Senilai Rp 285 Triliun
Ahok Bongkar Korupsi Pertamina: Periksa Erick Thohir dan Jokowi untuk Tuntas