RANTAU – Kebakaran melanda Desa Pulau Pinang, Kecamatan Binuang, Kabupaten Tapin, Kamis (28/12) sekitar pukul 13.58 Wita. Informasi diterima lewat Group WhatsApp dan repeater Bapara Tapin.
Anggota Damkar Tapin bersama relawan langsung menuju lokasi kebakaran yang berjarak 22 kilometer dari Kota Rantau.
“Setelah kami ke lokasi kebakaran, sudah banyak relawan terdekat yang memadamkan api. Beberapa saat kemudian, api dapat dipadamkan,” ucap anggota Damkar Tapin, Rakyat Hidayat.
Baca Juga: Kebakaran di Pengambangan, Seorang Relawan Damkar Tewas Tersengat Listrik
Artikel Terkait
KPK Tetapkan Yaqut & Gus Alex Tersangka Korupsi Haji: Kerugian Negara Rp1 Triliun
Kasus Korupsi Kuota Haji: Analisis Degradasi Moral Pejabat oleh Sejarawan Anhar Gonggong
Gus Alex Tersangka Korupsi Kuota Haji: Profil, Peran Ganda, dan Kronologi Kasus
MAKI Desak KPK Jerat Yaqut dengan Pasal TPPU Kasus Korupsi Kuota Haji