Hanya, kamu tetap harus berhati-hati. Pasalnya, satu di antaranya lantaran image dari jajanan di pinggir jalan yang kerap dianggap tidak bersih dan tidak sehat.
Baca Juga: Panduan Lengkap Ternak Kacer Untuk Pemula, Penjodohan Menjadi Kunci Utama
Berbagai kuman penyakit, terutama yang menyerang saluran cerna, sangat mungkin beredar di jajanan pinggir jalan yang tidak bersih.
Penyakit-penyakit tersebut, seperti penyakit demam tifoid, buang air besar berdarah (disentri) buang air besar cair seperti aliran air keran (kolera) hingga penyakit kuning akibat radang pada hati (hepatitis A).
Perlu diketahui pula, makanan yang dijual di pinggir jalan ini biasanya mengandung banyak gula dan pewarna makanan, serta terlalu banyak minyak.
Meski begitu, kamu tidak perlu terlalu khawatir. Kamu tetap bisa menikmati street food alias jajanan pinggir jalan ini. Namun, batasi konsumsi dan ketahui cara memilih jajanan yang sehat.
Berikut ini cara memilih jajanan sehat di pinggir jalan, yang bisa kamu terapkan, dilansir NARASIBARU.COM dari Klikdokter, Sabtu (6/1/2024) berikut ini.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: timenews.co.id
Artikel Terkait
HINDARI OBESITAS ! Pahami Penyebab dan Ragam Penyakit yang Dapat Mengganggu Aktivitas
Mulai Umur Berapa Pengukuran Tensimeter Perlu Dilakukan untuk Mendeteksi Hipertensi?
Langkah-langkah Membedah Kesehatan Tulang: Panduan untuk Mengenali Tulang yang Sehat
Panduan Lengkap Melahirkan dengan BPJS Kesehatan: Syarat, Prosedur, dan Biaya yang Ditanggung