2. Dehidrasi
Dalam tubuh, terdapat cairan tubuh yang mengandung elektrolit, yakni kumpulan mineral yang menjaga tubuh agar bisa berfungsi dengan baik. Salah satu mineral ini adalah natrium.
Mineral ini terdapat pada garam maupun MSG yang biasanya banyak terkandung di dalam makanan asin.
Kadar elektrolit dan cairan tubuh harus seimbang agar tubuh bisa berfungsi dengan baik. Namun, seseorang bisa mengalami kekurangan cairan atau dehidrasi kalau terlalu banyak makan makanan asin tanpa diimbangi minum air yang cukup.
Soalnya, kadar natrium dalam tubuh jadi lebih tinggi daripada kadar cairan tubuh sehingga bisa memicu dehidrasi.
3. Gagal ginjal
Terlalu banyak mengonsumsi makanan asin bisa meningkatkan risiko terjadinya gagal ginjal. Ini karena natrium di dalamnya bisa meningkatkan tekanan darah kalau jumlahnya terlalu banyak dalam tubuh.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: radartuban.jawapos.com
Artikel Terkait
HINDARI OBESITAS ! Pahami Penyebab dan Ragam Penyakit yang Dapat Mengganggu Aktivitas
Mulai Umur Berapa Pengukuran Tensimeter Perlu Dilakukan untuk Mendeteksi Hipertensi?
Langkah-langkah Membedah Kesehatan Tulang: Panduan untuk Mengenali Tulang yang Sehat
Panduan Lengkap Melahirkan dengan BPJS Kesehatan: Syarat, Prosedur, dan Biaya yang Ditanggung