NARASIBARU.COM - Debat cawapres akan kembali digelar pada Minggu, 21 Januari 2024 pukul 19.00 WIB.
Debat kali ini diselenggarakan di Jakarta Convention Center (JCC) dengan mendapuk dua moderator wanita yang telah memiliki rekam jejak karir yang gemilang.
Dua moderator tersebut tak lain adalah Retno Pinasti dari SCTV dan Zilvia Iskandar dari Metro TV.
Terkait Zilvia Iskandar sendiri saat ini dikenal sebagai news anchor di Metro TV.
Dilansir dari bio Instagram pribadinya, ia juga pembawa acara di Kontroversi Metro TV, MC, sekaligus pelatih public speaking.
Artikel Terkait
Mulai 1 Februari 2025, Elpiji 3 kg Tak Lagi Dijual di Pengecer
Peringatan BMKG: Gempa Megathrust Mentawai-Siberut Tinggal Menunggu Waktu, Bisa Capai M 8.9
Prihatin Soal Konflik PKB vs PBNU, Komunitas Ulama dan Nahdliyin Keluarkan 9 Rekomendasi
Cabut Pasal Penyediaan Alat Kontrasepsi, DPR: Jangan Buka Ruang Generasi Muda untuk Berzina!