Prof Nunuk menjelaskan ada puluhan ribu guru lulus PG yang belum mendapat penempatan.
"Total guru lulus passing grade (PG) yang belum diangkat menjadi PPPK sekitar 62 ribu orang," jelas dia.
Pihaknya berupaya untuk menyelesaikan persoalan guru lulus PG agar diangkat menjadi PPPK pada tahun ini.
"Insyaallah seleksi tahun ini akan diangkat, jika pemerintah daerah membuka formasi," kata Prof Nunuk. (mcr34/jpnn)
Sumber: banten.jpnn.com
Artikel Terkait
Proyek Lumbung Pangan Disorot: Anggaran 2025 Dipakai di 2024 & Potensi Kerugian Negara
Iran Ancam Serang Jantung Tel Aviv: Analisis Ancaman Militer & Respons AS
Ledakan di Teheran: Uji Coba Militer Iran di Tengah Ancaman AS dan Eskalasi Ketegangan
SP3 Kasus Ijazah Jokowi: Dampak Restorative Justice pada Eggi Sudjana & Damai Hari Lubis