Prof. Iin dikukuhkan sebagai guru besar ke-467.
Baca juga: Siswa Kelas 2 SD Tewas di Sukabumi, Kemendikbud Minta Kasus Ini Dibuka Jelas
Rektor Unhas Prof. Jamaluddin Jompa mengucapkan selamat kepada tiga guru besar yang dikukuhkan.
Dia berharap, bertambahnya guru besar di Unhas akan memberikan dampak pada pengembangan SDM yang semakin berkualitas, termasuk pada fakultas hukum Unhas.
"Kami berharap, para guru besar Unhas yang belum dikukuhkan bisa segera menyelesaikan rangkaian proses untuk bisa dikukuhkan secara resmi. Momentum bertambahnya guru besar Unhas juga menjadi harapan besar bahwa ke depannya berbagai keterlibatan Unhas dalam kehidupan masyarakat bisa semakin optimal," ucap dia mengutip laman Unhas, Jumat (26/5/2023).
Secara berkelanjutan, kata dia, pengembangan kualitas sumber daya manusia (SDM) juga terus dimaksimalkan oleh Unhas melalui berbagai upaya strategis.
Dia mengatakan, penelitian yang dilakukan oleh para guru besar Unhas yang baru dikukuhkan memiliki implementasi besar terhadap masalah hukum Indonesia.
Baca juga: Hari Libur Siswa SD-SMA dari Bulan Juni sampai Desember 2023
Oleh karena itu, dirinya berharap guru besar tersebut tetap aktif dan produktif memberikan kontribusi dan keterlibatannya melalui aktivitas tridarma.
Sumber: kompas.com
Artikel Terkait
Proyek Lumbung Pangan Disorot: Anggaran 2025 Dipakai di 2024 & Potensi Kerugian Negara
Iran Ancam Serang Jantung Tel Aviv: Analisis Ancaman Militer & Respons AS
Ledakan di Teheran: Uji Coba Militer Iran di Tengah Ancaman AS dan Eskalasi Ketegangan
SP3 Kasus Ijazah Jokowi: Dampak Restorative Justice pada Eggi Sudjana & Damai Hari Lubis