Sebelum Farhat Abbas menuliskan pendapatnya, heboh kabar penolakan Presiden Jokowi apabila Gibran Rakabuming Raka sang putra sulung menjadi calon wakil presiden untuk Prabowo. Gibran rupanya sepakat dengan penolakan sang ayah tersebut.
Gibran Rakabuming Raka sendiri mengaku tidak pernah mendapat arahan politik dari sang ayah yang merupakan orang nomor satu di Indonesia selama sepuluh tahun terakhir.
"Nggak ada (arahan), santai. Nggak ada pembicaraan ke situ, saya sih santai," tegas Gibran.
Farhat Abbas ikut menyuarakan pendapatnya jelang Pemilu 2024. Ia menyenggol Gibran Rakabuming Raka yang kini menjabat sebagai Wali Kota Solo.
Sumber: suara
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
AHY Pastikan APBN Bakal Ikut Menanggung Utang Whoosh
Siap Tanggung, Prabowo Minta Jalur Whoosh Dilanjut hingga Banyuwangi Jawa Timur
Ahmad Sahroni Cerita Jatuh dari Plafon Saat Rumahnya Dijarah
Media Israel: Netanyahu Lakukan Ritual Penyembelihan Sapi Merah Suci