Hal tersebut juga disampaikan oleh Calon Presiden (Capres) nomor urut 3 yaitu Ganjar Pranowo di Hetero Space Banyumas, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah yang menjawab pertanyaan mengenai momen dari Anies dan Puan yang bersalaman pada debat ketiga Capres.
“Ya smeua kemungkinan dapat terjadi. Saya juga salaman sama Mas Anies dan salaman juga dengan Pak Prabowo juga. Jadi Mas Anies kita salaman dan Pak Prabowo salaman ya saya salaman semuanya,” kata Ganjar Pranowo.
Sementara itu Anies Baswedan merahasiakan isi obrolannya dnegan ketua DPP PDIP yaitu Puan Maharani usai debat ketiga Capres.
“Ya nantilah cerita,” kata Anies Baswedan.
Menurut Anies juga mengatakan bahwa dirinya menyalami hampir semua orang yang hadir pada saat debat ketiga Capres termasuk dengan Puan Maharani.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: ayopalembang.com
Artikel Terkait
Prabowo Punya Semua Modal Politik untuk Kembali Menang di 2029
Mahfud MD Didorong Pimpin Tim Independen Usut Dugaan Korupsi Whoosh
10 Tahun Pemerintahan Jokowi Hilangkan Tradisi Intelektual
Rocky Gerung Sebut Prabowo Dikelilingi Orang-orang APS