NARASIBARU.COM -Kasus dugaan korupsi pembangunan gedung Pemerintah Kabupaten Lamongan masih terus diusut KPK. Hari ini, KPK memanggil lima saksi untuk mendalami kasus di tahun anggaran 2017-2019.
"Pemeriksaan dilakukan di Kantor Pemkab Lamongan," kata Juru Bicara KPK, Budi Prasetyo, Senin, 7 Juli 2025.
Kelima saksi yang dipanggil adalah Kasubbag Pembinaan dan Advokasi Bagian Pengadaan Barang dan Jasa (PBJ) Sekretariat Daerah (Setda) Lamongan, Sigit Hari Mardani; Kasubbag Administrasi Pengelolaan Bagian PBJ Setda Lamongan, Fitriasih.
Artikel Terkait
KPK Tetapkan Yaqut & Gus Alex Tersangka Korupsi Haji: Kerugian Negara Rp1 Triliun
Kasus Korupsi Kuota Haji: Analisis Degradasi Moral Pejabat oleh Sejarawan Anhar Gonggong
Gus Alex Tersangka Korupsi Kuota Haji: Profil, Peran Ganda, dan Kronologi Kasus
MAKI Desak KPK Jerat Yaqut dengan Pasal TPPU Kasus Korupsi Kuota Haji