NARASIBARU.COM -Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) yang diinisiasi Partai Demokrat, Partai Nasdem dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS), didesak segera mengumumkan bakal Cawapres pendamping Anies Baswedan.
Desakan itu disampaikan Ketua Bappilu DPP Partai Demokrat, Andi Arief, melalui akun media sosial X, platform yang sebelumnya bernama Twitter, Senin (7/8).
"Koalisi lain mungkin punya strategi Cawapres last minute. Koalisi perubahan tidak harus demikian," kata Andi, seperti dikutip Kantor Berita Politik RMOL.
Artikel Terkait
Survei Terbaru: AHY Ungguli Gibran, Anies, dan Pramono Anung sebagai Cawapres 2029
Damai Hari Lubis Buka Suara: Alasan Temui Jokowi dengan Eggi Sudjana Bukan untuk Minta Maaf
12 Perusahaan Diduga Picu Bencana Ekologis di Sumatera, Satgas PKH Lakukan Penegakan Hukum
Pilkada Tidak Langsung: Krisis Parpol & Penolakan Publik Terungkap dalam Data Survei