NARASIBARU.COM -Kebijakan Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Bobby Nasution yang merazia mobil berpelat BL (pelat Aceh) terus menjadi polemik di publik.
Menanggapi hal itu, Gubernur Aceh Muzakir Manaf menghendaki penyelesaian yang terbaik.
“Tunggu saja, kita ingin yang terbaik, kalau di Aceh cepat-cepat jual, kita beli kan gitu,” kata Mualem akrab disapa kepada wartawan dikutip dalam video yang diunggah akun Facebook Rustami, Kamis, 2 Oktober 2025.
Ia pun meminta masyarakat Aceh untuk bersabar dalam menghadapi polemik ini.
“Tapi nggak apa-apa, sabar saja,” imbuhnya.
Artikel Terkait
Kontroversi Garansi Allah BGN: Target Nol Keracunan Makan Bergizi Gratis 2026 Mungkinkah?
Trump Tolak Hukum Internasional: Hanya Ikuti Moralitas Pribadi Soal Venezuela & Greenland
Adly Fairuz Diduga Tipu Calon Taruna Akpol Rp 3,6 Miliar: Kronologi & Gugatan Terbaru
Korupsi Tambang dan Sawit Rugikan Negara Rp186,48 Triliun, Menteri Keuangan Akan Gunakan AI