NARASIBARU.COM - Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) yang juga Raja Kraton Ngayogyakarta Hadiningrat, Sri Sultan Hamengku Buwono (HB) X, menyebut pertemuannya dengan paslon nomor urut 2, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka berlangsung santai dan saling ber tukar pikiran.
"Pertemuan kita bersama Pak Prabowo dan Pak Gibran itu berlangsung santai, kita silaturahim, ya ngobrol-ngobrol," kata Sri Sultan di Kantor Gubernur Yogyakarta, Senin, 22 Januari 2024.
Sri Sultan menegaskan tak ada sedikitpun pembicaraan mengenai politik terutama jelang pemilu 2024.
Artikel Terkait
Residivis Ponorogo Bobol Rumah Tetangga 3 Jam Setelah Bebas dari Penjara
Penarikan Besar Susu Formula Nestle: Daftar Produk, Bahaya, dan Cara Cek
Krisis Rial Iran: 1 Dollar AS = 1,1 Juta Rial, Inflasi 43% & Dampak Sanksi
Panic Kit Dharma Pongrekun: Panduan Lengkap Siapkan Logistik Darurat 7 Hari